Ads 468x60px

Rabu, 24 Oktober 2012

SOAL UJIAN TAHUN 2009-2010


File yang bisa anda download ini merupakan soal Ujian Nasional Teknik Komputer dan Jaringan (TKJ) untuk SMK tahun 2009 dan 2010. Ada 3 dokumen terdiri dari soal UN TKJ 2009 paket B, soal UN TKJ 2010 paket A dan paket B. Silakan download soalnya sebagai bahan belajar anda sebagai persiapan menghadapi ujian nasional.

Berikut beberapa contoh soalnya:
5. Situs internet yang berisikan aplikasi streaming dibutuhkan suatu server streaming untuk memproses layanan tersebut. Yang termasuk aplikasi server streaming adalah….
A.Apache
B.VLC
C.Netmeeting
D.Darwin Server
E. Comail
6. Berikut ini langkah-langkah setting Share Memory VGA on board pada chipset Intel adalah….
A. dari menu BIOS arahkan ke advance, seting share memory.
B. dari menu BIOS arahkan ke main, seting share memory.
C. dari menu BIOS arahkan ke security, seting share memory.
D. tidak perlu setting, sebab chipset intel tidak membutuhkan share memory
E. tidak perlu setting, sebab untuk chipset intel share memory tidak diperlukan
7. Dalam melakukan proses instalasi jaringan perlu direncanakan jadwal pekerjaan yang baik. Berikut ini adalah jadwal yang tersusun secara acak :
1. Melakukan pembongkaran dan pembenahan infrastruktur lapangan
2. Membuat desain jaringan di atas kertas sesuai dengan kondisi nyata dilapangan
3. Pengujian konektivitas semua node dalam jaringan,
4. Pemasangan peralatan jaringan secara menyeluruh,
5. Pengkonfigurasian peralatan jaringan secara menyeluruh.
Urutan jadwal yang tepat adalah ….
A. 2 – 1 – 4 – 3 – 5
B. 2-4-1-3-5
C. 2 – 4 – 1 – 5 – 3
D. 2-1-4-5-3
E. 1-2-4-5-3
8. Perangkat terhubung ke WAN bandwidth untuk komunikasi suara, data dan video perangkat tersebut adalah..
A. Router
B. WAN Bandwith Switches
C. Modem
D. Terminal Adapters
E. Communcation Server
Download Soal Ujian Nasional TKJ SMK 2009-2010 dari salah satu link berikut ini:
» Download Link I (myfilehost.us)
» Download Link II (4shared.com)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar